GANESHA PRATAMA BERSAMA HUT SUMEDANG KE-441
Diposkan pada 08 May 2019 02:46
Kegiatan partisipasi Ganesha Pratama dalam memeriahkan Hari Jadi Kota Sumedang ke-441 dengan tema Kolaborasi Menuju Sumedang SIMPATI Mengentaskan Kemiskinan dan Memberdayakan UKM. Tema tersebut sangat sejalan dengan tujuan Ganesha Pratama untuk senantiasa membantu pemerintah dalam mengentaskan kemiskinan melalui program pendidikan singkat 1 TAHUN SIAP KERJA GANESHA PRATAMA guna menciptakan generasi muda yang mampu bersaing dan siap memasuki dunia industri. Semoga kota Sumedang semakin maju dengan para generasi mudanya . #Latepost